Manfaat Putih Telur
Tahukah anda bahwa wajah kita terus mengalami penuaan, kerutan mulai terlihat apalagi di saat umur kita memasuki 30.an maka dari itu kita harus memulai merawatnya dari sekarang. banyaknya produk-produk pencerah dan pemberi nutrisi wajah yg kita gunakan, tetapi apakah anda tahu bahwa bahaya yang ada akibat menggunakan produk yang mengandung bahan kimia. Saya akan memberikan info mengenai krim wajah yang bahan"nya alami tetapi bermanfaat. putih telur merupakan salah satu bahan yang dapat mengencangkan wajah dan memberi kesegaran pada wajah, caranya sangat mudah :
-pertama pisahkan putih telur dengan kuningnya
-lalu kocok menggunakan mixer atau sendok sampai benar" halus
-lalu masukkan kocokkan putih telur tadi kedalam frezzer agar menghilangkan bau amis pada telur
-setelah beberapa menit, ambil krim tadi lalu oleskan pada wajah anda
-biarkan sampai telur mengeras kira" 1/4 jam lalu bilas dengan air hangat atau bisa menggunakan air biasa ( atau air es)
cobalah dan lihat hasilnya :)
note : sebaiknya gunakan krim tadi satu kali sebulan karena jika terlalu sering akan membuat kulit menjadi jelek.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar